Batu Bara ( Sumut ) Kompas86.com__, Jumat 7 / 6 / 2024, Kegiatan pelaksanaan wisuda terhadap siswa TK. PKK Limau Sundai, melepaskan siswa berjumlah sekitar Seratus lebih siswa pada hari Jumat 7 Juni 2024.
Pelaksanaan wisuda terhadap siswa TK. PKK Limau Sundai dihadiri kepala sekolah TK. PKK Limau Sundai, Pjs. Kepala Desa ( Kades) beserta perangkat Desa Limau Sundai Kecamatan Air Putih Kabupaten Batu Bara Provinsi Sumatera Utara.
Kepala Sekolah TK. PKK Limau Sundai menyampaikan ucapkan terima kasih banyak terhadap orang tua siswa yang telah menitipkan dan mempercayai anaknya agar mendapatkan pendidikan dan ilmu pengetahuan di TK. PKK Limau Sundai sampai selesai belajar pada kami, tuturnya.
Kepala sekolah TK. PKK Limau Sundai pada waktu yang sama menuturkan kepada awak media, semoga anak didik TK. PKK Limau Sundai dapat mempergunakan ilmu pengetahuan yang didapat selama belajar di TK. PKK Limau Sundai, ungkapnya.
Diberitakan oleh ( Hayrul Siregar).