Tim Korea Selatan Tinjau Potensi Kelautan dan Hutan Mangrove Pulau Baai Bengkulu

banner 468x60

Kompas86.com Bengkulu-Pemerintah Provinsi menerima kunjungan tim perwakilan dari korea selatan pada (30/7/2024).

Tim korea tersebut dipimpin oleh Kim Duk Gu,Project? Maneger dari Marine Imformation Technology (MIT).kehadiran mereka untuk melihat potensi kelautan,khusunya di kawasan pulau baai bengkulu.

Dalam kunjungan tersebut tim melakukan survedi area parkir kontaniner PT Pelindo di pelabuhan Pulau Baai serta meninjau langsung kawasan hutan mangrove.

Kim Duk Gu Menyampaikan dalam rilis melalui penerjemah,tim melihat bahwa banyak pohon dalam kondisi baik,tetapi ada beberapa sudah mati inilah yang akan menjadi fokus riset kami.selanjutnya tim akan mengevaluasi kualitas hutan mangrove dan kondisi lingkungan sekitarnya secara keseluruhan.hutan mangrove sangat penting untuk mencegah bencana alam dan mendukung ekosistem.

Disisi lain kepala dinas perikanan dan kelautan provinsi bengkulu Syafriadi,sangat berharap kunjungan tim korea selatan tersebut tidak hanya fokus pada riset tetapi juga dapat berkontribusi pada peningkatan ekspor perikanan bengkulu.

Kami sangat terbuka terhadap kerjasama dengan pihak luar,hari ini tim telah melihat langsung kondisi hutan mangrove dan aktivitas di pelindo.Fokus kita adalah untuk meningkatkan ekspor perikanan langsung dari bengkulu tanpa harus melalui provinsi lain.tegas Kadis

Penulis;(Wasri)
Foto;(Humas)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan