Pasrul Hamidi Dewan;Reses Jaring Aspirasi

banner 468x60

Kompas86.com Seluma-Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) kabupaten seluma provinsi bengkulu melaksanakan agenda reses masa sidang ke-2 tahun 2024/2025,dari 18 sampai dengan 22 desember 2024.,rabu (25/12/2024).

Dalam kegiatan reses tersebut Pimpinan maupun anggota DPRD kabupaten seluma,akan menyerap aspirasi masyarakat di daerah pemilihan (Dapil) masing-masing dan telah diatur dalam undang-undang.

Pasru Hamidi DPRD fraksi PPP yang suda reses pada 18 desember mengatakan,ia hari ini saya sebagai wakil rakyat telah melaksanakan reses di dapil 4 bersama pendamping ASN sekretariat DPRD tepatnya di desa napal jungur kecamatan lubuk sandi.

Dalam kegiatan reses ini saya bisa bertemu dengan masyarakat untuk menambung,menggali aspirasi masyarakat yang nantinya akan di bahas dalam poko-pikiran dprd atau laporan reses.,serta sebagai bahan untuk pembahasan di legislatif dan acuan pemerintah daerah dalam penyusunan RKPD,tegas Medi.

Dalam reses tersebut ada banyak keluhan yang disampaikan diantranya terkait tentang jalan,irigas persawahan hal ini akan saya perjuangan dan dijadikan catatan khusus.ungkapnya.

Terlihat hadir dalam kegiatan tersebut ada sekitar ratusan masyarakat dari berbagai desa untuk bertemu wakilnya serta menyampaikan aspirasinya.

Terakhir ia juga mengucapan terimakasih atas kehadiran bapak/ibu,mudah-mudahan kedepan kita tetap sinergi untuk menjadikan seluma lebih baik lagi.

Penulis;Wasri
Editor;Tim kompas86.tv

Pos terkait